Komunitas Penjelajah Tempat Wisata Indonesia

Minggu, 22 Maret 2015

Menyambangi Air Terjun Grojokan Wergol

Air Terjun Grojokan Wergol terdapat di dukuh Plosojo, desa Reguklampitan RT 22 RW 05  kecamatan Batealit, kabupaten Jepara.

Lokasi Air Terjun Grojokan Wergol dari Terminal Pecangaan menuju desa Reguklampitan. Setelah di balai desa Regulampitan nanti lurus ke utara. Ada pertigaan pertama dan ke dua itu lurus terus. Lalu setelah di pertigaan ke tiga nanti belok kanan. Lurus terus sampai di pertigaan lagi belok kanan. Lurus belok kiri.. Lalu ada jembatan itu nanjak sedikit belok kanan. Ikuti terus jalan itu. Setelah sampai pertigaan MA Hasan Kafrawi belok kiri. Ikuti terus sampai di pasar kali wulo belok kiri. Lalu nanti di situ tanya pada warga setempat.  

Bagi kalian yang singgah di air terjun ini, please cukup menikmati saja, jangan mengambil sesuatu kecuali gambar, dan jangan tinggalkan apapun dimanapun kalian berkunjung kecuali jejak kaki di tanah. Kamu gak nambah ganteng atau cantik dengan meninggalkan tulisan nama di batuan. Kamu gak akan nambah populer dengan nulis nama kota nama genk mu dan nama pacar kamu. Jadilah penikmat alam yang bijak, bawalah sampah kalian pulang. Tukang corat-coret (vandalism) itu norak ya..!







 
Share:

1 Comments:

Definition List

Unordered List

Support